Browser Waterfox Terbukti Lebih Cepat Daripada Firefox
Masih Kecewa Dengan FireFox Coba Beralih Ke WaterFox
Waterfox adalah variasi dari Firefox yang dioptimalkan kinerjanya untuk sistem 64-bit. Browser ini akan loading lebih cepat dan responsif dibandingkan dengan Firefox 32-bit.
Waterfox adalah browser 64-bit khusus berdasarkan kode open source Firefox, dikompilasi khusus untuk 64-bit versi Windows, lengkap dengan optimasi untuk membantu mempercepat kinerja, memungkinkan Anda untuk mengakses lebih dari 3.5GB RAM sehingga membantu mempercepat kinerja komputer. Waterfox didasarkan pada Firefox yang memiliki fungsi yang sama tetapi mengalami perubahan-perubahan yang lebih canggih. Anda harus menginstal versi 64-bit dari Microsoft Visual C + + 2010 Redistributable untuk menghindari pesan kesalahan MSVCR100 ketika mencoba untuk memulai aplikasi. Anda juga akan menemukan link yang berguna untuk browser 64-bit ini seperti versi Flash, Silverlight dan Sun Java pada halaman download Waterfox.Perubahan-perubahan yang terjadi dalam Waterfox adalah :
•Ditambahkan Inferensi Jenis, secara signifikan meningkatkan kinerja JavaScript.•Ditambahkan dukungan untuk query Jangan Lacak status melalui JavaScript.•Ditambahkan dukungan untuk font-stretch.•Peningkatan dukungan untuk teks-overflow.•Peningkatan dukungan untuk standar HTML5, MathML, dan CSS.Jadi jika Anda mulai bosan dengan menggunakan browser Mozilla Firefox, Anda dapat mencoba menggunakan Waterfox yang memiliki kecepatan lebih. Optimalkan kinerja Anda dengan browser terbaru ini. Semoga bermanfaat di dalam kehidupan Anda.Browser ini memang dirancang khusus dan dibuat untuk sistem komputer 64-bit agar lebih dioptimalkan kinerjanya, karena padaWaterfox browser 64-bit ini loading-nya lebih cepat dan lebih responsif dibandingkan browser Mozilla Firefox.Browser khusus 64-bitWaterfox ini juga mendukung add-ons dan plug-ins utama seperti Adobe Flash, Sun Java, dan Microsoft Silverlight jadi Anda tidak perlu takut dan ragu untuk mencoba Waterfox. Sebelum menginstal browser Waterfox perhatikanlah kebutuhan sistem minimumnya menggunakan sistem operasi berikut ini:
- •Windows 7 /8 (64-bit),
- •Windows Vista (64-bit),
- •Windows XP (64-bit)
Sebelum menggunakan browser ini, pengguna harus menginstalasikan terlebih dahulu aplikasi Visual C++ 2010 Redistributable Package 64-bit yang sudah tersedia dalam kemasan instalasi Waterfox dan Plugin terkait juga tersedia secara gratis di Sini:Plugin Terkait Yang dibutuhkan Antara Lain:
- •Adobe Flash Player 64-Bit
- •Microsoft Silverlight 5 64-Bit
- •Sun Java 64-Bit
Bagaimana Mengetahui Sistem Komputer Kita Menggunakan 32-bit atau 64-Bit?
Klik show untuk melihat
Perbedaan sistem 32-bit dan sistem 64-bit dari berbagai aspek.
Klik show untuk melihat
Pengaruh 32-bit dengan 64-bit Terhadap Kapasitas Maksimal Memori RAM
Klik show untuk melihat
Jika Anda menggunakan sistem komputer 64-bit ada baiknya Anda mempergunakan browser khusus 64-bit ini yaitu Mozilla Waterfox, agar komputer dan juga notebook milik Anda tidak “Lemot” saat melakukan browsing, selain itu agar sistem komputer Anda menjadi lebih stabil saat dipergunakan
ARTIKEL LAINNYA :
INTERNET==================================
SECURITY======================================
DESIGN========================================
TRIK WINDOWS============================
EARN $==================================
Mozilla WATERFOX Browser Paling Cepat Khusus Untuk 64 bit
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
DESIGN
|
SECURITY
|
TOOLS WINDOWS
|
INTERNET
|
AUDIO/VIDEO
|
OTHERS
|
wah, ini khusus untuk 64bit ya mantab...
ReplyDeletehttp://cv-pengobatan.com/pengobatan-alami-demam-tifoid/
Kayanya keren nih. Sayang PC ane cuma 32bit.
ReplyDeletegood job gan
ReplyDeletepinset hp lurus