Dongrak Trafik Blog Dengan Situs Social Terbaik
Trisatya Blog.Kumpulan situs social untuk promosi blog :
DiggDigg merupakan situs sosial bookmarking paling popular di internet. Penggunanya melakukan submit link untuk artikel yang menjadi andalan. Link-link itu kemudian mendapatkan komentar dari pengguna lain dan ada fasilitas vote untuk link tersebut. Link-link popular akan ditempatkan dihalaman awal digg dan akan mendapatkan banyak traffic . sebagai catatan, jangan terlalu banyak melakukan submit pada digg atau anda akan mendapatkan penalty, link yang anda submit tidak akan terlihat oleh pengguna lain.
Technorati
Technorati lebih cocok dikatakan sebagai blog search engine, tapi pengguna bisa juga menyimpan artikel favorite sebagai “favorites” yang bisa diakses pengguna lain.
Del.icio.us
Del.icio.us menggunakan tags untuk memperbolehkan pengguna malakukan bookmark dan menyebarkan artikel yang mereka sukai. Pengguna lain mampu menemukan artikel yang mereka sukai dengan melakukan pencarian menggunakan tags tersebut.
Stumbleupon
StumbleUpon sangat mudah digunakan jika anda mendownload toolbar saat melakukan registrasi. Saat anda menemukan halaman website yang anda sukai, simple lakukan click pada “thumb up” icon pada Stumble Upon toolbar untuk berbagi dengan pengguna stumbleUpon lainnya.
User melakukan submit pada reddit dan pengguna lain melakukan vote (positif atau negative). Dan artikel paling popular akan berada dihalaman terdepan.
Fark
User melakukan submit melalui fark untuk artikel yang mereka sukai dan ingin dibagikan, tapi link tersebut akan di evaluasi oleh administrator fark kemudian admin melakukan pemilihan link yang akan ditampilkan dihalaman awal.
Furl
Furl memperbolehkan pengguna untuk menyimpan seluruh halaman web yang disukai oleh user sehingga pengguna tetap mampu membagikan halaman itu ketika halaman aslinya telah didelete atau telah di update.
Slashdot
Slashdot merupakan situs bookmarking yang popular dengan materi teknologi, science, atau science fiksi. Jika blog anda termasuk salah satu dari topik tersebut, maka Slashdot adalah pilihan yang tepat. Pengguna melakukan submit artikel yang kemudian di evaluasi oleh admin sebelum bisa dibagikan kepada pengguna yang lain.
Cara Menggunakan Social Media Pinterest yang lagi Happening
Sudah pernah dengar Pinterest? Kelihatannya seperti Bahasa Indonesia karena ada kata "pinter" dan akhiran seperti English "est" nya, tapi ini bukan. Pinterest adalah website sosial media yang mempunyai konsep unik dengan sharing media foto atau gambar berupa Pinboard. Jadi bagaimana cara menggunakan Pinterest?
Keunikan Pinterest terletak dari visual dari pin gambar yang menarik perhatian orang untuk melihat pin tersebut. Kita harus membuat Pinboard terlebih dahulu tentang kategori/tema pin apa yang akan Pinning di Pinterest. Pin bisa di Upload atau bisa dari link blog atau website kita, tergantung mau gambar mana yang akan kita tambahkan, dan Pinterest akan membagikan dan menampilkan kepada pinners yang lain sesuidengan kesamaan Pinboard. Pinterest berbeda dengan sosial media lainnya, bukan seperti sosial media yang lain seperti Twitter,Facebook, LinkedIn atau Klout yang mengukur pengaruh anda di jejaring sosial.
Untuk yang ingin mengetahui lebih jauh tentang Pinterest, ada beberapa istilah di Pinterest untuk kita ketahui seperti;
Pin : Sebuah gambar yang kita lekatkan pada Pinboard Pinterest
Pinning: Upaya untuk melekatkan sebuah gambar pada papan Pinterest
Pinner : Orang yang melakukan Pin atau Repin
Pin It Button : Tombol Pin yang bisa kita letakkan dalam blog/website
Repin : Upaya memposting ulang sebuah Pin dari pengguna Pinterest lain
Board : Serangkaian Pin yang kita tata berdasarkan kesamaan tema atau kategori
Follow : Tindakan untuk mengikuti perkembangan isi suatu board dari seorang pengguna Pinterest
Commenting, Like ; ini pasti sudah tau fungsinya
dan adapun Misi dari Pinterest adalah;
"Connect everyone in the world through the 'things' they find interesting."
Meningkatkan traffic Blog melalui Pinterest yang lagi Happening :
Klik show untuk melihat
Jadi sudah sedikit jelaskan tentang Pinterest. Mengenai sejarah Pinterest, sosial media ini sudah berdiri sejak tahun 2009, namun masih versi Beta. Pinterest berhasil meraup pengunjung dengan 11 juta pengunjung setiap minggunya, angka yang fantastis untuk jejaring sosial yang masih berumur jagung ini. Dari hasil data ini Pinterest masuk kedalam 10 Besar Jejaring Sosial versi Hitwise.
Mengenai cara mendaftar untuk memiliki akun di Pinterest adalah masih menggunakan Invitation,Untuk bisa menggunakan Pinterest, anda harus mendapatkan Invitation dari teman atau meminta Request Invitation langsung ke website Pinterest untuk mendapatkan undangan bergabung. Sekarang, proses pendaftaran mewajibkan setiap pengguna untuk menghubungkan akun Pinterest dengan akun Facebook atau akun Twitter.
Bagi anda yang tertarik Ingin bergabung, silahkan masuk ke Contact Imuzcorner dan masukkan Subject ; INVITE ME dan dan Message nya Invite me to join Pinterest. Dan saya akan mengundang anda dari akun Pinterest saya tanpa anda merequest dari Pinterest. atau melalui subcribe Email.
Apa keuntungan Pinterest buat Blogger? keuntungannya sangat banyak, kita bisa berbagi apasaja, promosi affiliasi kita dengan image atau mempromosikan blog kita dengan pinning website kita, semakin banyak follower kita maka semakin banyak orang yang akan melihat pinboard kita. Misanya kita Dagang Pakaian Online, kita tinggal membuat Pinboard Pakaian atau 'Cool Clothes' dan pin nya kita masukkin gambar melalui link website kita dengan model pakaian yang menarik untuk dilihat. Simple kan? Karena pengguna Pinterest dihadapkan pada Gambar atau foto bukan tulisan-tulisan yang sedikit membosankan. Jadi tunggu apa lagi, bergabung di Pinterest cara unik untuk berbagi melalui gambar. Untuk Lebih jelasnya anda bisa melihat slide cara menggunakan Pinterest Disini secara detail saya sharing kepada anda, kalau anda suka silahkan share kepada yang lain, sekecil apapun berbagilah! Happy Pinning!
Tumblr
Tumblr adalah sebuah layanan tumblelog gratis yang mengizinkan penggunanya untuk memposting tidak hanya tulisan, tetapi juga mengizinkan penggunanya untuk memposting foto, quote, video, chat, audio, dan link. Fitur tumblr yang memperbolehkan para pengguna untuk memposting foto biasa digunakan oleh para pengguna tumblr untuk membuat sebuah photoblog. Terdapat fitur khusus yang ada pada situs tumblr yaitu, pengguna tumblr dapat membuat blog yang bersifat pribadi. Postingan tersebut hanya bisa dilihat oleh pengguna itu sendiri atau pengguna lain yang ditunjuk atau dipilih oleh pengguna yang memiliki account tersebut untuk dapat melihat blog pribadi ini. Pengguna dapat melihat kiriman tulisan, foto, quote, video, chat, audio, dan link melalui situs tumblr.com
Sebenarnya banyak situs social bookmarking yang dapat kita temukan di internet. Di sini saya ingin share pada sobat, situs social bookmarking apa saja yang sering digunakan untuk menyimpan situs kesayangan dan submit blog.
- http://clipmarks.com/
- http://nesvine.com/
- http://diigo.com/
- http://dzone.com/
- http://chime.in/
- http://buzzfeed.com/
- http://friendfeed.com/
- http://dotnetshoutout.com/
Article terkait :
Kumpulan Cara mendapatkan Backlink otomatis ke blog
Cara membangun SEO dengan webmastertool google
Trik submit blog otomatis ke banyak social media
Trik SEO pada Template blog agar lebih seo friendly
Dongrak Trafik Blog Dengan Situs Social Terbaik
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
DESIGN
|
SECURITY
|
TOOLS WINDOWS
|
INTERNET
|
AUDIO/VIDEO
|
OTHERS
|
0 comments:
Post a Comment